Residivis Kembali Berulah, Curi Perhiasan dan Uang Tunai Milik Tetangga: Warga Diimbau Waspada
Kabarejateng, Kebumen – Seorang residivis berinisial DD (34) asal Kelurahan/Kecamatan Kutowinangun kembali berurusan dengan hukum setelah diduga melakukan pencurian dengan pemberatan...